Hiburan
Doyoung NCT Siap Memikat Jakarta dengan Konser Solonya: 2024 Doyoung Concert Dear Youth In Jakarta
- Penulis : Mila Karmila
- Kamis, 20 Juni 2024 17:11 WIB

Simak jadwal konser 2024 Doyoung Concert Dear Youth In Jakarta. (NCT)
Ada ragam keuntungan yang akan didapatkan penonton untuk masing-masing kategori tiket.
Untuk kategori Dearest, penonton akan mendapatkan keuntungan berupa akses lebih awal ke area konser, soundcheck, ID lanyard, 1 photo card, dan antrean prioritas untuk pembelian merchandise di booth.***
Baca Juga: Waduh! Sony Music Bakal Akuisi Katalog Musik Queen Seharga Rp20 Triliun
Sumber: Instagram