DECEMBER 9, 2022
Hiburan

Shock NewJeans Tinggalkan HYBE, Saham Anjlok Rp 6,7 Triliun dalam Sehari

image
Arsip Foto Anggota girl group K-Pop News Jeans (Instagram @newjeans_official)

Setelah konflik ini, Min mengundurkan diri dari jabatannya sebagai CEO ADOR pada Agustus dan mundur dari semua posisi di perusahaan pada 20 November. 

Namun, kerusakan sudah terjadi, dan NewJeans memutuskan untuk mengambil langkah drastis dengan keluar dari agensi.

Anjloknya saham HYBE menambah panjang daftar masalah perusahaan. 

Baca Juga: Nicolas dan Marsha Siap Kejutkan Penonton, Ini Bocoran Film Tukar Takdir yang Diadaptasi dari Novel Best Seller

Laba bersih HYBE turun hampir 99% pada kuartal ketiga 2024 dibanding tahun sebelumnya. 

Penjualan melemah karena minimnya aktivitas artis selama Olimpiade 2024, sementara biaya peluncuran grup baru, KATSEYE, di AS membengkak.

Dengan kepergian NewJeans, HYBE menghadapi tantangan besar untuk memulihkan reputasi dan stabilitas keuangannya.***

Baca Juga: Irene Red Velvet Dominasi iTunes dan Pecahkan Rekor dengan Album Like A Flower

Halaman:
1
2
3

Berita Terkait