DECEMBER 9, 2022
Movie

Fakta Mengejutkan Squid Game 2 Pemain Baru Semakin Misteri dan Drama yang Menegangkan

image
Cuplikan Drama Korea Squid Game 2 ( X @achillxss)

Netflix memastikan ketujuh episode langsung tersedia untuk para penggemar yang tak sabar menonton maraton.

Im Siwan Hadir dengan Karakter Baru yang Misterius
Netflix memperkenalkan Im Siwan sebagai Myung Ki, karakter baru di Squid Game 2. 

Myung Ki digambarkan sebagai sosok yang terobsesi dengan perdagangan mata uang kripto, menambah warna baru dalam alur cerita.

Baca Juga: Sinopsis Namib 2024, Ko Hyun Jung dan Yoon Sang Hyun Tampil Sebagai Pasutri yang Berjuang Menciptakan Bintang Idola Baru

Sebuah dialog Myung Ki dalam teaser bahkan menarik perhatian banyak orang:
"Kenapa kamu mengambil ponsel dan dompetku? Tolong kembalikan.

Aku perlu memeriksa pasar kripto. Kalau aku rugi, apa kamu akan menggantinya?"

Dialog ini menunjukkan bahwa Myung Ki mungkin memiliki peran yang kompleks, mencampurkan ketegangan dengan elemen sosial yang relevan bagi generasi muda.

Baca Juga: Lagi Down? Berikut 5 Drama Korea Ini Siap Bikin Hatimu Hangat dan Semangat Kembali

Musim kedua Squid Game tak hanya menghadirkan kembali karakter favorit, tetapi juga menambahkan elemen baru yang dijamin memikat perhatian. 

Dari misi balas dendam hingga misteri yang semakin rumit, Squid Game 2 adalah tontonan wajib yang tak boleh dilewatkan.

Segera saksikan hanya di Netflix dan siapkan diri untuk alur cerita penuh kejutan yang tak terlupakan.***

Baca Juga: Squid Game 2 Tayang Hari Ini Inilah Fakta Mengejutkan yang Wajib Kamu Tahu

Halaman:
1
2

Berita Terkait