Peluncuran 10 Video Agama Di Era Artificial Intelligence: Pemikiran Denny JA
- Penulis : Mila Karmila
- Sabtu, 03 Agustus 2024 11:58 WIB
.jpg)
Dan dia mengambil intisari agama yang bersifat universal tanpa mereduksi keunikan setiap agama, apalagi mencampakkannya.
Agama tumbuh dalam budaya yang berbeda-beda di setiap negara, dan berdasarkan itu muncul tafsir yang sesuai dengan kebutuhan kontekstual.
Berdasarkan itu Denny JA menyerukan agar umat Islam Indonesia, misalnya, mengembangkan tafsir mereka sendiri yang sesuai kebutuhan. Sebagaimana umat Islam di Eropa yang mengembangkan tafsir mereka sendiri.
Dari sepuluh tema yang ditayangkan dalam video buku ini, benang merahnya dapat ditarik dari gagasan utama Denny JA yaitu: “Agama-agama adalah warisan kultural milik bersama umat manusia.”
Gagasan Denny JA ini menjadi kontribusi terpenting bagi perdamaian dunia, setelah gagasan Hans Kung mengenai Dialog Agama, dan gagasan Nurcholish Madjid mengenai pluralisme agama (agama-agama itu banyak, tapi satu), demikian Ahmad Gaus.***
Untuk informasi lebih lanjut dan untuk menonton video buku ini, silakan kunjungi: