DECEMBER 9, 2022
News

Bawaslu Ajak Mahasiswa Tentukan Nasib Bangsa Lewat Debat Seru Antar Kampus

image
Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja dalam Pembukaan dan Grand Final Kompetisi Debat Penegakan Pemilu antar Perguruan Tinggi (ANTARA)

Ia menjelaskan, Bawaslu tidak hanya berperan sebagai pengawas pemilu, tetapi juga berusaha menegakkan hukum secara adil.

"Debat ini adalah bentuk penegakan hukum yang diinternalisasi oleh Bawaslu dan mahasiswa punya peran penting dalam proses tersebut," kata Puadi.

Dengan semangat debat ini, Bawaslu berharap mahasiswa semakin terlibat aktif dalam demokrasi dan penegakan hukum pemilu demi masa depan bangsa yang lebih baik.***

Baca Juga: 10 Jenis Sushi Populer yang Wajib Kamu Coba

Halaman:
1
2

Berita Terkait