Gaya Hidup
Bedakan Gejala Wajah Mencong, Apakah Stroke atau Bell's Palsy? Ini Penjelasan Menurut Dokter
- Penulis : Mila Karmila
- Rabu, 30 Oktober 2024 05:20 WIB
.jpg)
Simak penjelasan perbedaan stroke dan bell's palsy menurut dokter. (PEXELS)
Meski kedua kondisi ini memerlukan penanganan cepat, stroke memiliki "golden time" untuk pengobatan.
Dalam tiga setengah hingga empat jam pertama setelah gejala muncul, penderita stroke non-hemorrhagic dapat diberikan obat trombolitik untuk menghancurkan gumpalan penyumbat.
Penanganan cepat sangat penting untuk meningkatkan kemungkinan pemulihan yang lebih baik pada kedua kondisi tersebut.***
Baca Juga: Latihan Rutin Jadi Kunci Utama Pemulihan Pasca-Stroke, Dr. Steven Setiono Bongkar Rahasianya