Wow! Akhir Misterius Song Kang Ho dalam Drakor Uncle Samsik Membuat Penonton Tertegun
- Penulis : Mila Karmila
- Sabtu, 22 Juni 2024 19:46 WIB

Cerita masa lalu yang menjadi fokus sinopsis utama drakor Uncle Samsik adalah ketika Song Kang Ho, Kim San dan Jeong Han Min ketika merencanakan kudeta kepada pemerintahan.
2. Apakah Song Kang Ho benar-benar tewas
Sebagai hukumannya berupaya melakukan kudeta kepada pemerintah Korea Selatan, Song Kang Ho Jeong Han Min dihukum eksekusi mati dalam akhir cerita drakor Uncle Samsik.
Baca Juga: Fakta Menarik Drakor Miss Night and Day: Jung Eun Ji dan Choi Jin Hyuk Cetak Rating Tinggi
Penonton dapat memastikan Jeong Han Min benar-benar diekseskusi namun berbeda dengan Song Kang Ho yang dicurigai masih hidup dalam akhir cerita drakor Uncle Samsik.
Penyebab Song Kang Ho belum tentu tewas dalam akhir cerita drakor Uncle Samsik adalah Jang Doo Shik berkata kepada Kang Ho untuk tidak khawatir soal eksekusi matinya.
Dan dari ucapan ini, kematian Song Kang Ho tidak benar-benar ditunjukan di depan kamera dan masih ada kemungkinan masih hidup pada ending drakor Uncle Samsik.
Baca Juga: Profil Lengkap Kwon Yool yang Jadi Sorotan di Drakor My Sweet Mobster dengan Peran Memukau
3. Kim San jadi menteri
Berbeda dengan Song Kang Ho yang mendapat hukuman mati, Kim San mendapat akhir cerita yang berbeda dalam ending drakor Uncle Samsik.
Setelah 8 tahun berlalu Kim San berhasil meraih posisi menteri dalam akhir cerita drakor Uncle Samsik dengan disokong oleh dukungan An Ki Chul.
Baca Juga: Ini Dia 3 Kejutan Misterius di Drakor Miss Night and Day dengan Jung Eun Ji dan Choi Jin Hyuk!
Semasa menjadi menteri ini, Kim San masih menjalin hubungan dengan Rachel Jeong dan Albert Foundation yang akan membuat industri negara Korea Selatan menjadi maju.