Delta Force Game FPS Terbaru dari Garena Rilis Desember 2024 Siap Tembak di PC dan Mobile, Ini Fiturnya
- Penulis : Mila Karmila
- Rabu, 06 November 2024 06:28 WIB

Jadi, meski kamu bermain di PC, progres yang sudah dicapai tetap bisa dilanjutkan saat bermain di ponselmu.
Nggak perlu khawatir kehilangan progres
Kustomisasi Senjata, Mode Menantang, dan Pertempuran Besar-besaran
Salah satu daya tarik utama dari Delta Force adalah berbagai fitur kustomisasi yang ditawarkan.
Senjata yang kamu pakai bisa disesuaikan dengan gaya bermainmu, dari serangan cepat hingga bertahan dalam pertempuran panjang.
Peta-peta luas dan medan pertempuran yang beragam bakal memaksa kamu dan tim untuk bekerja sama demi meraih kemenangan.
Baca Juga: Inilah Alasan Mengapa GTA San Andreas Masih Menjadi Game Legendaris 20 Tahun Setelah Rilis
Kalau kamu suka tantangan besar, mode Warfare bisa jadi pilihan di mode ini, kamu akan bertempur dalam pertempuran 32 vs 32 yang melibatkan darat, udara, dan laut.
Kerja tim adalah kunci kemenangan, dan tiap anggota tim memiliki peran unik sesuai dengan kemampuan Operator yang dipilih.
Mode Operations: Ekstraksi, Misi Spesial, dan Perang Antar Tim
Baca Juga: Nostalgia Abadi! 5 Game PS2 Ikonik yang akan Buat Kamu Kembali ke Tahun 2000-an
Tak hanya itu, mode Operations akan membawa pemain pada pengalaman menegangkan saat melakukan ekstraksi di medan berbahaya.