DECEMBER 9, 2022
News

Psikolog Desak Pemerintah Atur Penggunaan Gawai untuk Cegah Adiksi Judi Online

image
Ilustrasi anak memainkan gawai (Pexels/Tima Miroshnichenko)

Beberapa negara sudah mengambil langkah untuk membatasi penggunaan gawai pada anak. 

Inggris, misalnya, telah mengeluarkan panduan pembatasan gawai di sekolah. 

Sementara itu, Prancis tengah menguji coba larangan penggunaan gawai bagi siswa di bawah usia 15 tahun di 200 sekolah.

Baca Juga: Presiden Prabowo Minta Aparat Tindak Tegas Judi Online, Narkoba, dan Korupsi Tanpa Ragu

Indonesia perlu segera mengambil langkah serupa untuk melindungi anak-anak dari dampak negatif gawai.***

Halaman:
1
2
3

Berita Terkait