5 Hal Berbahaya yang Harus Kamu Stop Lakukan Saat Petir dan Hujan Lebat
- Penulis : Mila Karmila
- Jumat, 29 November 2024 13:00 WIB

2. Jauhi Jendela, Pintu, dan Beton
Jangan berdiri terlalu dekat dengan jendela, pintu, atau dinding beton saat ada kilat.
Sambarannya bisa menghantarkan listrik melalui material yang mengandung logam, termasuk beton bertulang.
Baca Juga: Perkuat Imun Tubuh dengan 7 Rempah Ini Selama Musim Hujan
3. Jangan Gunakan Telepon Kabel
Meski telepon kabel kini jarang digunakan, kamu tetap harus tahu bahwa alat ini bisa menjadi penghantar listrik yang berbahaya saat badai.
Jika memungkinkan, gunakan ponsel tanpa terhubung ke pengisi daya.
4. Hindari Mencuci Piring
Sama seperti mandi, mencuci piring juga melibatkan air yang mengalir melalui pipa.
Jika petir menyambar, arus listrik bisa mengikuti jalur pipa tersebut, membuat aktivitas ini sangat berbahaya selama hujan badai.
Baca Juga: 8 Rahasia Jemur Baju di Musim Hujan agar Tetap Wangi dan Segar
5. Jangan Mandi