Profil Anis Matta dari Aktivis Dakwah Hingga Wamenlu yang Fasih Berbahasa Arab
- Penulis : Mila Karmila
- Selasa, 19 November 2024 14:00 WIB

Diplomat Ulung di Era Prabowo-Gibran
Pada Oktober 2024, Anis Matta dilantik sebagai Wakil Menteri Luar Negeri mendampingi Menteri Luar Negeri Sugiono.
Dengan latar belakangnya yang kuat di bidang politik, dakwah, dan pendidikan, Anis diharapkan membawa diplomasi Indonesia ke level yang lebih tinggi.
Baca Juga: Profil Juri Ardiantoro Jabat Wamensesneg di Kabinet Merah Putih Lengkap dengan Perjalanan Kariernya
Sosok Penulis dan Aktivis
Selain dikenal sebagai politisi, Anis Matta juga produktif menulis buku-buku bertema politik dan dakwah.
Tulisan-tulisannya sering dijadikan rujukan oleh para aktivis di berbagai kampus.
Baca Juga: Profil Bima Arya Sugiarto Jabat Wamendagri di Kabinet Merah Putih Lengkap dengan Capaian dan Inovasi
Kepiawaiannya dalam mengolah kata menjadikan pemikirannya relevan di kalangan anak muda.
Biodata Singkat Anis Matta
Nama Lengkap: Muhammad Anis Matta
Baca Juga: Profil Ribka Haluk Jabat Wamendagri di Kabinet Merah Putih dengan Segudang Prestasi
Tempat/Tanggal Lahir: Welado, Bone, Sulsel, 7 Desember 1968